Lowongan Kerja PT Danareksa 2013 - PT Danareksa (Persero) merupakan sebuah perusahaan milik pemerintah (BUMN) yang berdiri pada tahun 1976 yang begerak pada bidang reksadana. ReksaDana itu sendiri merupakan untuk menghimpun dana dari masyarakat pemodal untuk selanjutnya diinvestasikan oleh Manajer Investasi. PT Danareksa (Persero) saat ini berkembang menjadi investment bank terkemuka di pasar modal melalui penjualan surat-surat berharga. PT Danareksa (Persero)terus berinovasi dengan beragam produk dan layanan yang berkaitan dengan pasar modal, baik untuk nasabah ritel maupun institusi.Danareksa juga memiliki komitmen membangun hubungan jangka panjang yang didasari oleh kepercayaan terhadap nasabah.
PT Danareksa (Persero) sangat mendukung seluruh program-program pemerintah dan mampu melakukan terobosan-terobosan usaha untuk mempercepat pemulihan kondisi dan kemampuan perusahaan. PT Danareksa (Persero) kembali membukaLowongan Kerja Januari 2013 dengan kualifikasi sebagai berikut:
Lowongan Kerja Terbaru 2013 PT Danareksa (Persero)
Human Resources Officer
Persyaratan:
- Berusia Maksimal 28 tahun
- Pendidikan minimal S1 jurusan Psikologi lebih diutamakan
- Pengalaman minimal 2 tahun dibidang Rekrutmen
- Mampu mengoperasikan komputer dan berbahasa Inggris
- Berorientasi pada pelayanan pelanggan
Persyaratan:
- Berusia maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal S1, diutamakan jurusan Ilmu Komputer/Teknik Informatika
- Menguasai bahasa pemograman VB, Visual FoxPro, ASP.Net, VB.Net (lebih disukai yang menguasai Java)
- Menguasai database programming dan SQL Language
- Menguasai database Microsoft SQL dan Oracle (lebih disukai menguasai keduanya)
- Mempunyai pengalaman kerja sebagai programmer selama 2 tahun
Persyaratan:
- Minimal lulusan D3 dari segala jurusan dengan IPK 2.8 (dari 4.0)
- Berusia setidaknya 22 tahun dan tidak lebih dari 30 tahun pada 31 Desember 2012
- Berpengalaman minimal 1 tahun sebagai Telemarketing/ Marketing Executive di industri keuangan, khususnya perusahaan sekuritas atau perbankan
- Bersedia mengikuti proses sertifikasi WAPERD
- Berpenampilan rapi dan menarik
- Berorientasi target dan melayani pelanggan dengan sepenuh hati
- Kemampuan berbicara yang jelas (clarity of voice) dan bersahabat serta fasih berbahasa Inggris merupakan nilai tambah
Human Resources Division
PT Danareksa (Persero)
Jln Medan Merdeka Selatan No. 14
Jakarta 10110
www.danareksa.com
Email: recruitment@danareksa.com
Untuk informasi detail Lowongan ini silahkan Lihat disini
0 komentar:
Posting Komentar